All posts by Galih Alivian

Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan

  • Poltekkes Kemenkes Yogyakarta Lakukan Studi Tiru ke FIKES Unsoed Belajar dari Keberhasilan Keperawatan Raih Akreditasi Internasional ASIIN

    • 26,Nov 2025
    • Posted By : Galih Alivian
    • 0 Comments

    Purwokerto, 25 November 2025 – Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Jenderal Soedirman menerima kunjungan Kaji Tiru dari Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Kemenkes Yogyakarta dalam rangka mempelajari secara langsung strategi, proses,...

    Read More
  • Jurusan Keperawatan Gelar Rapat Tinjauan Manajemen untuk Perkuat Mutu Pendidikan dan Layanan Kesehatan

    • 18,Nov 2025
    • Posted By : Galih Alivian
    • 0 Comments

    Purwokerto, 18 November 2025 — Jurusan Keperawatan Fikes Unsoed menyelenggarakan Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) sebagai bagian dari komitmen peningkatan mutu pendidikan, penelitian, dan layanan akademik. Kegiatan yang berlangsung di...

    Read More
  • UNSOED Mantapkan Kurikulum Doktor Keperawatan Berstandar Internasional

    • 11,Nov 2025
    • Posted By : Galih Alivian
    • 0 Comments

    Purwokerto, 2025 — Program Studi Doktor Keperawatan, Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed), menyelenggarakan Workshop Penyusunan Buku Panduan Kurikulum dan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) S3 Keperawatan. Kegiatan ini...

    Read More
  • Tim ARJUNA Universitas Jenderal Soedirman Raih Juara 2 dalam FORMATA 2025 Universitas Brawijaya

    • 04,Nov 2025
    • Posted By : Galih Alivian
    • 0 Comments

    Ajang FORMATA 2025 (Forum Magister Keperawatan 2025) yang diselenggarakan oleh Program Studi Magister Keperawatan, Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES), Universitas Brawijaya (UB) telah sukses menarik antusiasme mahasiswa pascasarjana keperawatan dari...

    Read More
  • Sinergi Dua Kampus Unggul: UNSOED dan Universitas Brawijaya Perkuat Kolaborasi Doktor Keperawatan

    • 04,Nov 2025
    • Posted By : Galih Alivian
    • 0 Comments

    Purwokerto, 24 Oktober 2025 – Suasana hangat penuh semangat kolaborasi terasa di lingkungan Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan Universitas Jenderal Soedirman (UNSOED) ketika Program Studi Doktor Keperawatan menerima kunjungan istimewa dari...

    Read More
  • Visitasi CBT Center IAB UNSOED: Perkuat Kesiapan Uji Kompetensi Mahasiswa Profesi Apoteker

    • 04,Okt 2025
    • Posted By : Galih Alivian
    • 0 Comments

    Purwokerto – Jurusan Farmasi, Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan Universitas Jenderal Soedirman (UNSOED) melaksanakan visitasi Computer Based Test (CBT) Center pada Jumat (3/10/2025) di Gedung Integrated Academic Building (IAB). Agenda ini...

    Read More
  • Seremonial Pemusnahan Arsip Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan

    • 03,Okt 2025
    • Posted By : Galih Alivian
    • 0 Comments

    Pengelolaan arsip dinamis adalah proses pengendalian arsip dinamis secara efisien, efektif, dan sistematis meliputi penciptaan, penggunaan dan pemeliharaan, serta penyusutan arsip. Untuk mewujudkan pengelolaan arsip yang efektif dan efisien...

    Read More
  • Inspeksi Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) di Lingkungan FIKES

    • 22,Sep 2025
    • Posted By : Galih Alivian
    • 0 Comments

    Tim K3 Fikes melaksanakan Inspeksi Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) di Lingkungan FIKES meliputi: KEL. LOKASI PENILAIAN TANGGAL PELAKSANAAN 1 Gedung KESMAS 2 Juni 2025 2 Gedung Gizi 3...

    Read More
  • Penguatan Student Safety dan Patient Safety Melalui Workshop Intensif di Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan Universitas Jenderal Soedirman

    • 19,Sep 2025
    • Posted By : Galih Alivian
    • 0 Comments

      Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan UNSOED sukses menyelenggarakan Workshop “Penyusunan Kebijakan, SOP, Panduan, Formulir, dan Laporan Student Safety dan Patient Safety” pada hari Rabu dan Kamis, 17-18 September 2025. Kegiatan...

    Read More