FIKES Unsoed Gelar Pelatihan Konselor Sebaya untuk Mahasiswa

Purwokerto, 3 September 2025 – Tim Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) menyelenggarakan Pelatihan Konselor Sebaya sebagai upaya pencegahan dan penanganan dini masalah kesehatan mental mahasiswa.Kegiatan yang berlangsung pada Rabu (3/9) ini diikuti oleh perwakilan mahasiswa dari seluruh jurusan di FIKES. Pelatihan menghadirkan dua narasumber, yakni Wahyu Ekowati, S.Kep.Ns., Sp.KJ., … Lanjutkan membaca FIKES Unsoed Gelar Pelatihan Konselor Sebaya untuk Mahasiswa